Bhabinkamtibmas Desa Loji  Bersama Polisi RW Polsek Simpenan, Tunjukan Kebersamaan

    Bhabinkamtibmas Desa Loji  Bersama Polisi RW Polsek Simpenan, Tunjukan Kebersamaan
    Bhabinkamtibmas Desa Loji  Bersama Polisi RW Polsek Simpenan, Tunjukan Kebersamaan

    SUKABUMI - Bhabinkamtibmas Desa Loji Polsek Simpenan Polres Sukabumi Bripka Ari Januar M, bersama Polisi RW AIPDA Nur Suhud, melaksanakan Kegiatan Door to Door System atau DDS kepada Warga Desa Binaan di Kabupaten Sukabumi khususnya di Kampung Bojongkopo Desa Loji Kecamatan Simpenan. Minggu (28/05/23).

    Bertempat di Kampung Bojongkopo RW 01 Desa Loji Kecamatan Simpenan. Pada kesempatan kali ini, Ari yang selaku bhabinkamtibmas Desa Loji yang didampingi Polisi RW menyampaikan, " Kegiatan sambang kepada warga ini rutin kami laksanakan dalam rangka memperat tali silaturahmi dan sinergitas dengan warga masyarakat, " ujarnya. 

    Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, S.H, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Simpenan AKP Dadi, S.Pd mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi anggotanya tersebut. Bahwa dalam memperat silaturahmi dengan warga masyarakat nya tersebut, jajaranya pun tak henti - henti mensosialisasikan program  Kapolres Sukabumi, yaitu program AA DEDE (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif dan Efisien), dan program AA DEDE CURHAT DONG , serta menginformasikan kepada masyarakat, apabila ada Keluhan, Saran, Kritik membangun dapat menghubungi langsung Call Center 110 atau Hotline Polres Sukabumi 0811-1699-110.

    polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Jajaran Rayon Tengah Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Galakkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panen dan Tanam Padi Bersama, Dorong Ketahanan Pangan Nasional di Merauke
    Panglima TNI Berikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024
    Tim Voli Putra Putri Polda Jatim Raih Tiket Babak Final di Kapolri Cup 2024
    Raih Sertifikat TedQual dari UNWTO, Pariwisata Trisakti Mendunia!

    Ikuti Kami