Bhabinkamtibmas Desa Neglasari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbau Masyarakat Dukung Pilkada Damai 2024 melalui DDS

    Bhabinkamtibmas Desa Neglasari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbau Masyarakat Dukung Pilkada Damai 2024 melalui DDS
    Bhabinkamtibmas Desa Neglasari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbau Masyarakat Dukung Pilkada Damai 2024 melalui DDS

    Bhabinkamtibmas Desa Neglasari, Bripka Andi Syarifuddin, melaksanakan kegiatan Door to Door System (DDS) di Kampung Cijuray, RT 002/005, Desa Neglasari, Kecamatan Nyalindung. Dalam kegiatan anjangsana tersebut, Bripka Andi mengimbau masyarakat untuk berperan aktif dalam mendukung terciptanya Pilkada Damai 2024.

    Bripka Andi menyampaikan beberapa pesan penting kepada warga agar tidak menyebarkan berita hoaks, menghindari politisasi isu SARA, tidak mudah terprovokasi, dan tidak melakukan tindakan intimidasi atau persekusi. Selain itu, ia juga mengingatkan masyarakat untuk tidak main hakim sendiri.

    “Semua pihak diharapkan dapat menjaga keamanan dan ketertiban selama proses Pilkada, demi terciptanya suasana yang aman dan kondusif, ” ujar Bripka Andi.

    Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas juga mengajak warga untuk aktif menjaga situasi Kamtibmas di Desa Neglasari dengan rutin melaksanakan ronda malam di pos keamanan lingkungan (Satkamling).

    Kegiatan DDS ini berjalan dengan lancar dan aman, serta mendapat tanggapan positif dari masyarakat setempat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Cijangkar Polsek Nyalindung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Bakamla RI Tangkap Kapal Bermuatan Nikel di Perairan Sulawesi Tenggara
    Cawabup Andreas Terima Usulan Warga Nelayan Ujunggenteng Impikan Dermaga Baru
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Polres Sukabumi Desa Sirnasari Laksanakan Cooling System Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Sambang Tokoh Masyarakat Desa Citarik untuk Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Mekartanjung Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Sambang dan Anjangsana Bersama Warga untuk Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Monitoring Pertemuan Komite, Guru, dan Orang Tua Murid SMAN 1 Parungkuda Terkait Pembangunan Tower Telekomunikasi Bersama Polsek Parungkuda Polres Sukabumi
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Amankan Kunjungan Calon Gubernur Jawa Barat H. Jeje Wiradinata di Hotel Ocean View, Ujung Genteng
    Postingan Asep Japar Selalu Dibanjiri Komentar Positif dari Warganet dan Pendukungnya
    Bobotoh Sukabumi Diminta Jaga Kondusifitas di Kabupaten Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Gelar Anjangsana di Desa Buniwangi Tingkatkan Kewaspadaan dan Keamanan Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Polres Sukabumi Desa Sirnasari Laksanakan Cooling System Jelang Pilkada 2024
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Sambang Bank dan Perusahaan di Palabuhanratu Menjelang Pilkada 2024
    Kejawen Permata Asli Nusantara
    Bripka Ujang Rukmana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambangi Warga di RW 08 Desa Nyalindung untuk Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Pererat Hubungan dengan Masyarakat Melalui Kegiatan Sambang Desa
    Anjangsana Door-to-Door Bripka Andi Syarifuddin, Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Memantapkan Kedekatan dengan Warga
    Sambang Warga Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Ikuti Kami