Jelang Buka Puasa, Anggota dan Ibu Bhayangkari Polsek Cidahu Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan

    Jelang Buka Puasa, Anggota dan Ibu Bhayangkari Polsek Cidahu Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan
    Jelang Buka Puasa, Anggota dan Ibu Bhayangkari Polsek Cidahu Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan

    Polres Sukabumi - Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Cidahu IPTU A.Suryana.B, Sh bersama  Ibu Bhayangkari Ranting Cidahu dengan membagikan takjil buka puasa.

    Polsek Cidahu Polres Sukabumi_Personel Polsek Cidahu Polres Sukabumi Polda Jabar melaksanakan kegiatan berbagi takjil menjelang buka puasa di depan Mako Polsek Cidahu Jalan Raya Tangkil Km 04 Kec. Cidahu Kab. Sukabumi. Sabtu(01/04/23).

    Dikatakan Kapolsek kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian Polri terhadap warganya yang sedang melaksanakan puasa.

    “Takjil dibagikan kepada warga yang melintas di depan Mako Polsek Cidahu, ” kata Kapolsek Cidahu di sela-sela membagikan takjil.

    Kapolsek IPTU A. Suryana. B, SH.,   berharap dengan adanya kegiatan tersebut polri lebih dicintai oleh masyarakat.

    “Berbagi itu indah, untuk itu kami berbagi takjil kepada sesama, kegiatan pembagian takjil tersebut rutin dilakukan oleh Polsek Cidahu setiap bulan Ramadhan dan lokasinya juga berpindah pindah, kegiatan kali ini dilaksanakan di depan Mako Polsek Cidahu, sesuai Perintah dan Program Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH, SIK, MH. AA DEDE (Agamis, Aman, Damai, Empati, Dedikasi, Efektif, dan Efisien, ” terangnya.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Giat Keagaaman Polisi Polres...

    Artikel Berikutnya

    Ini Pesan Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Hendri Kampai: Petani Untung, Swasembada Pangan Pasti Tercapai
    Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan Polres Sukabumi Laksanakan DDS Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS, Tingkatkan Kewaspadaan Warga Desa Kertajaya
    Bhabinkamtibmas Desa Sangrawayang Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar Cooling System Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024

    Ikuti Kami