Koramil Surade, Bersihkan Sampah di Sungai: Jaga Kebersihan Lingkungan

    Koramil Surade, Bersihkan Sampah di Sungai: Jaga Kebersihan Lingkungan

    Sukabumi - Bertempat di Kp Cikakak Hilir Kelurahan Surade Kecamatan Surade Anggota Koramil 0622-14/Surade melaksanakan kegiatan pembersihan Sungai/Selokan di wilayah Kecamatan Surade sebagai wujud Karya Bhakti, Rabu 20 Desember 2023.

    Dalam keterangan tertulisnya Bati Tuud Kormil Surade Sertu Nardi mengatakan bahwa kegiatan tersebut di hadri oleh Danramil 0622-14/Surade beserta anggota 8 orang, Masyarakat Kp. Cikakak Hilir Kel. Surade 10 orang, Polsek Surade 2 Orang, Salpol PP Kecamatan Surade 2 Orang.

    “Lokasi kegiatan dilaksanakan di Sungai/Selokan Kp. Cikakak Hilir Kel. Surade Kec. Surade, ” jelasnya.

    Lanjut, Sertu Nardi, Sampah-sampah di aliran selokan/sungai dibersihkan, agar tidak menghambat air dan juga tidak enjadi suber penyakit, karena ketika sampah itu menumpuk berpotensi besar jadi sumber penyakit.

    “Tadi Pesan Pak Danramil dalam kegiatan ini, bahwa kita semua harus peduli terhadap kebersihan lingkungan, semua untuk manfaat dan kebaikan kita sendiri, ” terang Sertu Nardi.

    koramil surade bersihkan sampah di sungai kpt inf arm witono jaga kebersihan lingkungan
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Giat DDS Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring Bantuan Pertanian Desa Sukamaju...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan, Bagikan Pupuk, Bibit, dan Obat kepada Masyarakat
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Melalui panen Sayuran di Polsek Caringin
    Tebar Benih Ikan Nila, Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Prgram Presiden RI

    Ikuti Kami