Salah Satu Jalan di Cidolog, Dari Jalan Ditaburi Sekam Padi, Kini Dihitamkan Aspal Oleh PU Sukabumi

    Salah Satu Jalan di Cidolog, Dari Jalan Ditaburi Sekam Padi, Kini Dihitamkan Aspal Oleh PU Sukabumi
    Salah Satu Jalan di Cidolog, Dari Jalan Ditaburi Sekam Padi, Kini Dihitamkan Aspal Oleh PU Sukabumi

    Sukabumi - Salah satu jalan penghubung antar desa di Kecamatan Cidolog Kabupaten Sukabumi kini hitam dengan aspal, Senin 07 November 2022

    Jalan tersebut asalnya ditaburi oleh sekam padi oleh warga karena kondisi yang rusak parah, agar tidak slip kendaraan yang melintas ditaburi sekam padi.

    Dinas Pekerjaan Umum merespon cepat keluhan warga Kabupaten Sukabumi tersebut dengan di hitamkannya jalan itu.

    Perbaikan jalan tersebut mencapai 75 persen, dengan panjang 850 meter dan lebar 3 meter yang sudah dikerjakan saat ini.

    Dikutip dari Sukabumiupdate Kepala UPTD PU Wilayah Sagaranten mengatakan bahwa Dinas PU Kabupaten Sukabumi merespon cepat perbaikan jalan yang dikeluhkan warga masyarakat.

    Salah satu warga setempat, Junaedi (26 tahun) warga Cikadu Desa Cipamingkis juga mengatakan bahwa jalan rusak bisa menghambat roda perekonomian.

    "Terutama di Tanjakan Wulung, yang selama ini sulit dilewati apalagi musim hujan" ucapnya, 15 November 2022.

    Kini mereka bisa bahagia dan punya jalan baru yang hitam, semoga perekonomian warga masyarakat terus meningkat dengan infrastruktur yang bagus.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Giat Koramil 0622-13/Jampang Kulon Hadiri...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cikembar Polres Sukabumi Lakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Hendri Kampai: Petani Untung, Swasembada Pangan Pasti Tercapai
    Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan Polres Sukabumi Laksanakan DDS Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS, Tingkatkan Kewaspadaan Warga Desa Kertajaya
    Bhabinkamtibmas Desa Sangrawayang Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar Cooling System Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024

    Ikuti Kami